Posted by
Welcome To RIzal
In:
Technology
Smartphone LG Terbaru Hasilkan Gambar 3D
Foto: Google
Dilansir Digital Tech News (25/4/2012), Optimus 3D Max memiliki kamera 5MP dengan lensa ganda yang dapat menangkap foto dan video 3D. Hasil rekaman gambar tersebut dapat dilihat pada smartphone dengan menggunakan kacamata 3D dan pada perangkat komputer serta TV yang mendukung 3D.
Smartphone ini juga dilengkapi dengan Converter yang dapat mengubah konten 2D dari Google Earth, Google Maps dan aplikasi pemetaan lainnya ke dalam 3D. Bukan hanya itu saja, smartphone ini dapat mengedit video 3D secara real time. Dengan Hot Key 3D pada sisi telepon, memungkinkan pengguna dapat beralih antara 2D dan 3D.
Smartphone besutan LG ini akan menyediakan maintenance release yang mencakup Converter HD agar dapat menonton tayangan HD pada HDTV yang tersambung melalui Mobile High-Definition Link. Kemudian Rage Finder yang dapat menghitung jarak antara kamera dan subjek serta dimensi dari obyek melalui triangulasi.
Berikut spesifikasi Optimus 3D Max:
• Chipset: 1.2GHz Dual-Core processor (OMAP4430)
• Display: 4.3-inch 3D WVGA Display with Corning Gorilla Glass
• Memory: 8GB Internal Storage, 1GB Internal Memory, Micro SD support
(up to 32GB)
• Camera: 2 x 5MP rear-facing, VGA front-facing
• OS: Android 2.3 Gingerbread
• Battery: 1,520 mAh
• Others: HSPA + 21Mbps
HDMI connection 2D/3D TV/monitor up to 1080p via MHL
DNLA for wireless connection with TV/PC (3D video also supported)
NFC Full Support, LG Tag+
This entry was posted on 22.24
and is filed under
Technology
.
You can follow any responses to this entry through
the RSS 2.0 feed.
You can leave a response,
or trackback from your own site.
Posted on
-
0 Comments
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar